2 Sept 2011

Membuat Sistem Repair Disk Windows 7

Teman-teman mungkin pernah mengalami kerusakan sistem windows 7 atau sistemnya terkena virus sehingga tidak berjalan Normal..atau juga mungkin file sistemnya rusak atau tidak sengaja ke hapus,,Nah ini ada tisp sederhana untuk merepair windows.Tutorial ini berlaku untuk windows 7 saja,


Cara Membuat Sistem Repair Disk
  1. pertama klik [Start] lalu dalam kotak search ketik [system repair disc]. membuat repair diskatau teman teman bisa klik Create sistem repair disc seperti gambar berikut :
    Cara Membuat CD Repair Windows 7 Image

  2. Kotak dialog akan terbuka di mana Anda memilih drive CD/DVD lalu klik [Create disc]. Piringan CD A tidak akan bermasalah dengan space karena hanya memakan ruang 142MB.
  3. Tunggu hingga proses selesai.
cara repair disk
Cara Menggunakan Repair Disc
  1. Jika teman-teman mengalami masalah dengan sistem operasi  masukkan saja recovery disk tadi dan boot dari sana dan masuk ke Windows Setup [EMS Enabled]. menggunakan repair disk
  2. Setelah boot up, bisa mengakses [recovery tools] atau [restore the computer back to a system image] (lihat gambar screen shoot yang saya tampilkan dibawah ini) ; repair disk
  3. Sekarang teman-teman dapat memilih dari jendela [system recovery options] pemulihan yang berbeda untuk membantu memperbaiki sistem operasi  kembali seperti semula. cara repair disksemoga bermanfaat yah : selamat mencoba..

1 comment: